PT. Margo Mulyo Maju
“Delivering precise demolition services with an unwavering commitment to safety at every stage.”
Tentang PT. Margo Mulyo Maju
Didirikan pada tahun 1980 bermula PD,CV kemudian bertransformasi menjadi PT pada tahun 2012, Margo Mulyo merupakan Perusahaan Spesialis pada Pekerjaan di Bidang Jasa Pembongkaran Bangunan meliputi Gedung Bertingkat (High Risk) , Gudang , Rumah Sakit , Pabrik, Ruko dll. Proyek dalam skala Besar ataupun Kecil pernah kami kerjakan, Pekerjaan yang kami kerjakan dengan Sungguh-sungguh, penuh Tanggung Jawab serta Komitmen.
Visi & Misi
🏗️
Visi
Menjadi Organisasi yang Inovatif , Komitmen , Jujur selalu berkembang dan Terpercaya , Mengutamakan kepuasan Rekan/klien dengan memberikan kemampuan Sumber daya Manusia yang handal dan Trampil
⚙️
Misi
Mengubah Sampah atau Limbah khususnya Material Logam dan Besi (Non B3) menjadi Produk yang dapat di gunakan untuk Industri peleburan,sehingga dapat Bermanfaat bagi banyak Masyarakat.
Berusaha adalah Aktifitas Tanpa Batas Ruang dan Waktu, Tumbuh berkembang serta Exsistensi-nya Sangatlah di Pengaruhi oleh Handalnya Sumber Daya Manusia
- HOTEL KARTIKA PLAZA 12 LT -1996 JAKARTA
- KEDUTAAN JEPANG 9 LT-2001 JAKARTA
- GEDUNG GRANADHA 17 LT RENOVASI – 2002 JAKARTA
- GEDUNG EXSTIP MANGGA DUA SQUARE 4 LT – 2002 JAKARTA
- LANDASAN PESAWAT DAPENBUN NUSANTARA – 2004 JAKARTA
- GEDUNG KOTA CASABLANCA 6 LT RENOVASI – 2005 JAKARTA
- GEDUNG WINDAS DEVELOPMENT 5 LT – 2008 JAKARTA
- GEDUNG MITHSUBISHI 4 LT – 2010 JAKARTA
- BASEMENT APARTEMENT MENARA BUDI 5 LT – 2011 JAKARTA
- OFFICE 4 LT – 2014 JAKARTA
- GEDUNG IFC TOWER 1 21 LT – 2019 JAKARTA
- SILO TWIN TOWER – 2022 NAROGONG BEKASI
- GEDUNG WISMA ANTARA 18 LT – 2023 JAKARTA
- GUDANG B- LOG -2024 CIKUPA TANGERANG
- GUDANG PT. ARCHROMA TEXTILE EFFECTS INDONESIA 2024 – JAKARTA
Legalitas
Jelajahi bagaimana layanan hukum kami dapat mendukung profesionalitas di bidang ini
Notaris Perusahaan
ELI HARTATI, SH., M.Kn AHU – 00941**. AH. 01.11 TAHUN 2025
NPWP
92.274.04*.4-4*6.000
Text Number
S-7*1PKP/WPJ.0*/KP.0903/2020
NIB
912010**92902
Tampilkan Dokumen Legalitas
Legalitas
ISO
Ahli K3 Umum
Tenaga Ahli Pembongkaran
Layanan

Pembongkaran Bangunan
Pembongkaran Rumah, Gedung Bertingkat, Gudang, Rumah Sakit, Pabrik, atau Ruko

Penggurukan Tanah
Pelaksanaan pekerjaan tanah dan/atau tanah berbatu dengan perataan tanah

Interior
Perancangan dan pengelolaan ruang dalam bangunan agar fungsional dan estetis
Kenapa Harus PT. Margo Mulyo Maju
Margo Mulyo merupakan Perusahaan yang Menangani Pekerjaan di Bidang Jasa Pembongkaran Bangunan meliputi Gedung Bertingkat (High Risk) , Gudang , Rumah Sakit , Pabrik, Ruko dll Proyek dalam skala Besar ataupun Kecil pernah kami kerjakan, Pekerjaan yang kami kerjakan dengan Sungguh-sungguh, penuh Tanggung Jawab serta Komitmen.
Hubungi Kami
Alamat Kantor
Jl. Raden Patah, Sudimara Bar., Kec. Ciledug, Kota Tangerang, Banten
Copyright 2026© | PT. Margo Mulyo Maju